PASKIBRA ( Pasukan Pengibar Bendera ) merupakan sekelompok pemuda
-pemudi yang bertugas mengibarkan dan menurunkan bendera pada momen
Upacara bendera memperingati HUT RI yang bisa dilaksanakan di wilayah
Desa, Kecamatan , Kabupaten sampai Propinsi Mereka adalah orang-orang
pilihan yang cakap dalam hal baris berbaris, pengetahuan
kepemimpinan,Aktif, Disiplin, Percaya diri, Sehat jasmani dan rokhani
dan tentu saaj punya postur tubuh yang proporsional.denagn pakaian serba
putih lengkap dengan atributnya, kaos tangan, kopiah hitam dengan
burung garudanya dll semuanya serba putih melambangkan bersih dan suci.
Untuk masuk sebagai anggota pasukan melalui seleksi pemilihan, kepadanya
di latih baris berbaris semi militer yang tak kenal lelah,hingga
menumbuhkan kepercayaan diri yang kuat.
Jadi wajar saja pada diri mereka punya rasa kebanggan...............................
Selamat bagi mereka yang punya kesempatan menjadi anggota PASKIBRA.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar